Konvoy ATV Pangandaran Ramaikan Acara Milangkala P2RWP

    Konvoy ATV Pangandaran Ramaikan Acara Milangkala P2RWP

    PANGANDARAN JAWA BARAT - Konvoi ratusan motor All Terrain Vehicle (ATV) warnai acara Milangkala Paguyuban Pengusaha Rental Wisata Pangandaran (P2RWP) ke-6, yang dilepas langsung oleh Bupati Pangandaran H. Jeje Wiradinata. Kamis (22/2/2024).
     
    Adapun rute konvoi diawali dari depan Pos PPK Jalan Bulak Laut Pantai Barat Pangandaran,  menuju Alun-alun Paamprokan belok kanan kearah Grand Pangandaran menuju pantai timur dan kembali ke Pos PPK di pantai barat.
     
    Hadir pula dalam kegiatan ini Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Tonton Guntari, Kasatpol PP Dedih Rakhmat.
     
    Bupati dalam kesempatan ini menyampaikan untuk terus berusaha meningkatkan perannya masing-masing dalam meningkakan pembangunan pariwisata.
    “Saya kira ini menjadi momentum untuk semua bagaimana berusaha membangun pangandaran, mencari nafkah,  saya kira suatu kewajiban bagi kita semua agar kita bisa melangsungkan apa yang menjadi kehendak  "katanya",
     
    Saya berharap untuk menjaga keindahan pantai dan kenyamanan para pengunjung, kita 
    harus sama-sama menjaga Pangandaran, apa yang boleh dan apa yang tidak boleh, pantai ini tempat orang berekpresi, bersenang-senang, jadi saya berharap semua disiplin "ujarnya". (, Anton AS)

    PANGANDARAN JAWA BARAT - Konvoi ratusan motor All Terrain Vehicle (ATV) warnai acara Milangkala Paguyuban Pengusaha Rental Wisata Pangandaran (P2RWP) ke-6, yang dilepas langsung oleh Bupati Pangandaran H. Jeje Wiradinata. Kamis  (22/2/2024).
     
    Adapun rute konvoi diawali dari depan Pos PPK Jalan Bulak Laut Pantai Barat Pangandaran, menuju Alun-alun Paamprokan belok kanan kearah Grand Pangandaran menuju pantai timur dan kembali ke Pos PPK di pantai barat.
     
    Hadir pula dalam kegiatan ini Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Tonton Guntari, Kasatpol PP Dedih Rakhmat.
     
    Bupati dalam kesempatan ini menyampaikan untuk terus berusaha meningkatkan perannya masing-masing dalam meningkakan pembangunan pariwisata.
    “Saya kira ini menjadi momentum untuk semua bagaimana berusaha membangun pangandaran, mencari nafkah, saya kira suatu kewajiban bagi kita semua agar kita bisa melangsungkan apa yang menjadi kehendak  "katanya",
     
    Saya berharap untuk menjaga keindahan pantai dan kenyamanan para pengunjung, kita 
    harus sama-sama menjaga Pangandaran, apa yang boleh dan apa yang tidak boleh, pantai ini tempat orang berekpresi, bersenang-senang, jadi saya berharap semua disiplin "ujarnya". (, Anton AS)

    pangandaran jawa barat
    Anton Atong Sugandhi

    Anton Atong Sugandhi

    Artikel Sebelumnya

    Hadir Berikan Pelayanan Terbaik, Polsek...

    Artikel Berikutnya

    Pimpinan dan Redaksi Jurnalis Indonesia...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Ratusan Warga Gruduk Kantor Desa Sindangjaya    Mangunjaya
    Romo Paulus Kristian Seswantoko: Apresiasi Setinggi-tingginya kepada Polri dan TNI atas Dedikasi Selama Perayaan Natal dan Tahun Baru
    Kompolnas Apresiasi Polri Atas Keberhasilan Operasi Lilin 2024
    Ketua Forum Studi Transportasi Apresiasi Polri Dalam Kelancaran Nataru 2024-2025